Minggu, 21 April 2013

MySQL APOTEK


Pertama-tama, aktifkan xampp yang telah anda install dan SQLyog Enterprisenya. setelah memasuki awal dari mySQL, buat new connection dan kosongkan passowdnya (untuk pemula). seperti pada gambar
 setelah itu pilih connect dan anda telah masuk didalam pembuatn database. untuk mempersingkat waktu pertama saya akan menjelaskan kegunaan dari setiap tempat yang ada disitu
1. Query, digunakan untuk menuliskan coding untuk mempermudah kita mencari, mengola, ataupun mengedit data yang ada.
2. Result, digunakan untuk menginputkan data yang kita inginkan, meskipun penginputan bisa dilakukan di pengkodingan.
untuk saat ini, kita hanya perlu mengetahui kedua fungsi tersebut, karena menurut saya sudah cukup untuk membuat database, dan hal pertama yang harus kita lakukan adalah membuat databasenya. dalam pembuatan database, kita bisa membuatnya dengan coding seperti berikut.
setelah kita membuat ciding tersebut, maka kita run-kan koding tersebut. setelah itu muncullah sebuah database yang bernama fadhil, seperti pada gambar.
setelah databasenya telah kita buat, selanjutnya kita membuat tabel dari database tersebut, dengan cara mengklik kanan dari database yang bernama fadhil tersebut lalu memilih create table. tulis data yang ingin kita tulis, pilih jenis databasenya. sehingga membentuk tampilan seperti berikut.
buat databasenya hingga mencapai sebagai berikut.
 setelah databasenya siap, maka kita juga sudah siap mengolanya.. :-)
pertama-tama jika kita ingin meliat data dari nama obat pil, kita tinggal menuliskan coding seperti berikut.
 maka yang akan muncul di bagian bawahnya akan seperti pada gambar berikut.
tabel yang lain juga dapat dibuat seperti pada gambar diatas. untuk menambahkan tabel lain tinggal tambahkan tanda "," dibagian setelah SELECT lalu tulis nama tabelnya.
contohnya seperti berikut.
 Setelah menuliskan codingnya, kita run-kan codingnya lalu akan muncul keluaran sebagai berikut.
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar